
2 Fakta Menarik Air Terjun Situmurun yang Mengalir ke Danau Toba
Panorama keindahan yang ditampilkan oleh danau toba pastinya sudah tidak bisa diragukan. Saat berada di kawasan ini, anda perlu mengunjungi sebuah air terjun yang sangat indah bernama Situmurun. Kawasan Danau Toba dikelilingi banyak pulau dan air terjun. Jadi anda perlu menjelajahi keindahan dari air terjun Situmurun yang ada di kawasan Medan satu ini
Fakta Menarik Saat Kunjungi Air Terjun Bernama Situmurun
- Naik Kapal
Semua kapal yang ada di kawasan wisata ini bersertifikat dan memiliki izin operasi. Di sini pun unit kapal memenuhi standar keselamatan. Untuk alasan keselamatan, semua penumpang yang naik harus mengenakan jaket pelampung. Jadi, sembari menjelajahi danau, Anda bisa leluasa bergerak ke area dek kapal untuk menikmati lingkungan alam yang indah ini.
- Berenang
Anda Bisa berenang di kawasan wisata yang satu ini, namun pastikan untuk menggunakan pelampung karena kedalaman kolam air terjun ini mencapai 500 meter. Meski sudah menggunakan pelampung, Anda harus tetap berhati-hati untuk menjauh dari area jatuhnya air terjun. Untuk lokasi zamannya, Anda bisa memilih area pemandian di sekitar kapal.
2 kegiatan yang unik dan menarik tersebut bisa dilakukan di kawasan danau toba ini. Meskipun bisa melakukan kegiatan secara bebas, pastikan anda selalu mengikuti segala bentuk peraturan yang berlaku di tempat wisata. Tujuannya adalah agar bisa tetap aman dan menjaga kenyamanan bagi wisatawan lain yang datang berkunjung ke wisata Medan satu ini